Direktur RSUD Martapura Sampaikan Permohonan Maaf Atas Kejadian Ambulance Kehabisan Minyak

SUARA GEMILANG NUSANTARA 

OKU Timur– Sebuah video yang memperlihatkan keluarga pasien membawa jenazah menggunakan mobil pick-up viral di media sosial pada Sabtu (5/4/2025).Insiden tersebut terjadi di RSUD Martapura, Kabupaten OKU Timur, dan memicu sorotan publik.06/04/2025

Menanggapi hebohnya video tersebut, Direktur RSUD Martapura, dr Deddy Damhudy.M.M mendatangi langsung kerumah duka untuk meminta maaf kepada pihak keluarga.

Selain itu dr Deddy M.M mengatakan,kami pihak rumah sakit tengah berupaya memperbaiki pelayanan, yang mana dengan segala keterbatasan Alkes dan Dokter,yang ada di RSUD MARTAPURA, atas kejadian ini,kami menyampaikan permintaan maaf yng sedalam-dalamnya atas insiden tersebut.

Sekali lagi atas nama Pribadi dan selaku Direktur RSUD MARTAPURA saya dr Dedy Dhamhudi dan juga seluruh staf, memohon maaf yang sebesar-besarnya. Yang mana atas pelayanan yang kurang maksimal,Ungkapnya.

Towi selaku perwakilan dan seluruh keluarga besar telah menerima permintaan maaf Direktur RSUD Martapura.

Dalam mediasi tersebut Towi megatakan kami atas nama keluarga Almarhum Bibi/ibu kami, menerima itikad baik dari dr.Dedy Dhamhudi.M.M selaku direktur RSUD Martapura,kami tidak akan menuntut,dan mempermasalahkan atas kejadian tersebut,kami hanya minta agar kedepannya pelayanan RSUD Martapura lebih baik lagi ujarnya. (IDS)

Related Posts

PLN Cabang Sarolangun Tutup Mata Terhadap Keselamtan Warga, Tiang Listri Hampir Roboh

SUARA GEMILANG NUSANTARA Sarolangun-Tiang listrik hampir roboh di jalan menuju ke dusun trans 1 desa ranggo, PLN cabang Sarolangun tutup mata dan pembiaran. Tiang listrik yang berada di Kecamatan Limun…

Wakil Ketua Pansus II DPRD Sarolangun Minta Dinas LH Tinjau Ulang Izin Amdal Stokpile Batubara

SUARA GEMILANG NUSANTARA Sarolangun-Wakil Ketua Panitia Khusus (Pansus) II DPRD Kabupaten Sarolangun, Fazin Hisabi, secara tegas meminta Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Sarolangun untuk meninjau ulang izin Analisis Mengenai Dampak…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kamu melewatkan

PLN Cabang Sarolangun Tutup Mata Terhadap Keselamtan Warga, Tiang Listri Hampir Roboh

PLN Cabang Sarolangun Tutup Mata Terhadap Keselamtan Warga, Tiang Listri Hampir Roboh

Jurnalis di Teror Setelah Bongkar Kasus Tambang Ilegal, Minta APH Tindak Tegas

Jurnalis di Teror Setelah Bongkar Kasus Tambang Ilegal, Minta APH Tindak Tegas

Wakil Ketua Pansus II DPRD Sarolangun Minta Dinas LH Tinjau Ulang Izin Amdal Stokpile Batubara

Wakil Ketua Pansus II DPRD Sarolangun Minta Dinas LH Tinjau Ulang Izin Amdal Stokpile Batubara

Salah Satu Jurnalis Sarolangun, Rahmat Hidayat: Arahkan Pemda Sarolangun Untuk Penawaran Kerjasama Melalui Penawaran Online

Salah Satu Jurnalis Sarolangun, Rahmat Hidayat: Arahkan Pemda Sarolangun Untuk Penawaran Kerjasama Melalui Penawaran Online

Puskesmas Pulau Pandan Kecamatan Limun Dilaporkan Ke Kajari Sarolangun

Puskesmas Pulau Pandan Kecamatan Limun Dilaporkan Ke Kajari Sarolangun

IMO-Indonesia Apresiasi Program Rumah Subsidi Kemkomdigi untuk Wartawan

IMO-Indonesia Apresiasi Program Rumah Subsidi Kemkomdigi untuk Wartawan

Buntut Kejadian Pelayanan RSUD Martapura, Bupati Lanosin Tunjuk dr. Sugondo Selaku PLT

Buntut Kejadian Pelayanan RSUD Martapura, Bupati Lanosin Tunjuk dr. Sugondo Selaku PLT

Bupati Lanosin Halal Bihalal Bersama ASN di Halaman Kantor Pemkab OKU Timur

Bupati Lanosin Halal Bihalal Bersama ASN di Halaman Kantor Pemkab OKU Timur
error: Content is protected !!