PROGIB Satu Komando Mengawal Kegiatan Program Presiden Prabowo

SUARA GEMILANG NUSANTARA 

OKU Timur -Jajaran Pengurus dan Anggota Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PROGIB Provinsi Sumatera Selatan yang di ketua oleh Nurhayati  beserta rombongan melakukan kunjungan dan rapat koordinasi di  kantor Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Pro Garda Indonesia Bersatu (PROGIB) Kabupaten OKU Timur pada hari Sabtu (09/11/2024)

Ketua DPC PROGIB Kabupaten OKU Timur Parlin SH menyambut hangat kedatangan Ketua DPW Sumatra Selatan yang di ketua oleh Nurhayati dan berterima kasih atas kedatangan ketua DPW Nurhayati di kantor DPC Kabupaten OKU Timur yang beralamatkan di desa Kutosari Kecamatan Belitang lll Kabupaten OKU Timur.

Dalam Sambutanya Nurhayati mengajak seluruh anggota PROGIB untuk mengawal dan mengontrol kegiatan yang ada di Kabupaten OKU Timur baik dari bidang kesehatan, pendidikan, pertanian serta pembangunan yang ada di Kabupaten OKU Timur.

Nurhayati juga menambahkan seluruh anggota PROGIB harus satu komando di dalam mengawal kegiatan dan program-program dari pemerintah salah satunya makan gratis yang di program oleh Presiden Prabowo dan bila perlu kita ikut di dalam kegiatan dan program tersebut,Apabila ada penemuan harus segera melaporkan segala penemuan ke ketua DPC PORGIB Kabupaten OKU Timur supaya langsung di tindak lanjuti,terangnya.

Rapat Koordinasi dilakukan dengan arahan yang di awali oleh ketua DPC PROGIB Kabupaten OKU Timur Parlin SH yang di lanjutkan dengan arahan dan bimbingan dari ketua DPW PROGIB Provinsi Sumatera Selatan Nurhayati serta ditutup dengan sesi tanya jawab dari anggota PROGIB yang di jawab langsung oleh Ketua PROGIB Sumatera Selatan Nurhayati. (IDS)

Related Posts

Tanah Warga Kasang Melintang dan Pangkal Bulian Belum Diganti Rugi Sejak 1997 — BPN Harus Bertanggung Jawab atas HGU PT Karisna Duta Agrindo (Sinarmas Group)

SUARA GEMILANG NUSANTARA Sarolangun — Dugaan pelanggaran berat dalam penerbitan Hak Guna Usaha (HGU) milik PT Karisna Duta Agrindo (KDA), anak perusahaan Grup Sinarmas, kembali mencuat di Kabupaten Sarolangun, Provinsi…

Polsek Pauh Kawal Distribusi Jagung Petani ke Bulog Merangin

SUARA GEMILANG NUSANTARA  Sarolangun – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan nasional serta menjaga stabilitas harga komoditas pertanian, Kepolisian Sektor (Polsek) Pauh melakukan pengawalan ketat terhadap pengiriman jagung hasil panen masyarakat…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kamu melewatkan

Tanah Warga Kasang Melintang dan Pangkal Bulian Belum Diganti Rugi Sejak 1997 — BPN Harus Bertanggung Jawab atas HGU PT Karisna Duta Agrindo (Sinarmas Group)

  • By yogi
  • Oktober 6, 2025
  • 16 views
Tanah Warga Kasang Melintang dan Pangkal Bulian Belum Diganti Rugi Sejak 1997 — BPN Harus Bertanggung Jawab atas HGU PT Karisna Duta Agrindo (Sinarmas Group)

Polsek Pauh Kawal Distribusi Jagung Petani ke Bulog Merangin

  • By yogi
  • Oktober 5, 2025
  • 20 views
Polsek Pauh Kawal Distribusi Jagung Petani ke Bulog Merangin

Heboh!! Video Oknum Kades Sedang Onani Bersama Wanita , Diduga Sengaja Disebar Modus Pemerasan

Heboh!! Video Oknum Kades Sedang Onani Bersama Wanita , Diduga Sengaja Disebar Modus Pemerasan

Andra Warga Sarolangun Laporkan BWSS VI Jambi: Rehabilitasi Irigasi Diduga Asal Jadi

  • By yogi
  • Oktober 1, 2025
  • 26 views
Andra Warga Sarolangun Laporkan BWSS VI Jambi: Rehabilitasi Irigasi Diduga Asal Jadi

Miris!!! Oknum Kades di OKU Timur Aniaya Wanita Yang Sedang Hamil

Miris!!! Oknum Kades di OKU Timur Aniaya Wanita Yang Sedang Hamil

Kegiatan Musdes, Penyaluran Blt sekaligus Trial Didesa Sidorahayu

Kegiatan Musdes, Penyaluran Blt sekaligus Trial Didesa Sidorahayu

Oknum Kades Belitang III Di Laporkan ke APH, Diduga Serobot Tanah Warga

Oknum Kades Belitang III Di Laporkan ke APH, Diduga Serobot Tanah Warga

Telah Hadir Taman Wisata Edukasi Sarolangun, Destinasi Rekreasi dan Belajar

  • By yogi
  • September 14, 2025
  • 88 views
Telah Hadir Taman Wisata Edukasi Sarolangun, Destinasi Rekreasi dan Belajar